Cara mengetahui seberapa baik performa Blog kamu di perangkat seluler dan desktop


Memiliki sebuah situs atau blog mungkin bukan hal yang baru bagi seorang yang berkecimpung di dunia internet. Baik itu situs bisnis maupun situs berita semua tentu memiliki situs atau blog untuk di jadikan sebuah wadah berbagi berita atau menjalankan suatu bisnis di situs atau blog. Namum semua itu tidak terlepas dari segi beberapa kekuatan performa situs atau blog kamu di peringkat seluler dan desktop.  Sehingga menuju ke situs yang kita punya lebih cepat di akses melalui smartphone. Di sini kita akan membahas cara mengetahui seberapa baik performa blog kamu miliki di seluler dan desktop. Karena cara ini sangat mempengaruhi tingkat keberhasilan sebuah blog yang kamu jalankan.

Adapun cara mengetahui atau mengukur tingkat performa blog di seluler dan desktop adalah dengan masuk ke https://testmysite.thinkwithgoogle.com.

setelah itu masukan nama Ulr  blog atau situs mu seperti gambar di bawah ini.

 Misal www. Srategi-blog.blogspot.com


Sesudah itu kamu masukan namaurl blog mu maka tunggu sampai  beberapa detik sampai semua proses selesai. Dan setelah itu akan muncul skor atau nilai kekuatan atau kecepatan blog yang kamu miliki di akses dengan seluler ataupun desktop. Dengan cara itu Maka kamu bisa mengetahui seberapa persen kecepatan blog atau situs kamu di seluler dan desktop seperti ada pada gambar di bawah ini.


Dengan mengetahui kecepatan blog yang kamu miliki, maka kamu tahu apa saja kelemahan danbkekurangan  blog kamu kalau  di akses dari  perangakat seluler dan desktop.  Cara melihat skor blog ini sangat bermamfaat bagi kamu yamg mempunyai blog. Kamu bisa tahu apa saja kelemahan dan kelebihan blog mu.  Dengan menggunakan cara ini kamu bisa memperbaiki apa saja yang kurang di blogmu bisa kamu tingkatkan lagi.

Itulah cara mengetahui seberapa baik kecepatan blog mu di seluler dan desktop. Mungkin cara ini bisa membantu kamu yang memiliki blog tapi tidak tahu seberapa baik performa blog yang kamu miliki. semoga cara ini bisa membantu mu dalam mengembangkan Blog yang kamu kelola.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel